Sempat menjadi perbincangan akhirnya Dinsey kembali merilis poster terbaru film animasi yaitu Raya and the Last Dragon yang mengisahkan tentang pejuang dari Kumandra yang terlihat mengenakan pakaian tradisional Asia Timur.
Film animasi yang disutradari Carlos Lopez dan Don Hall ini memperkenalkan sosok karakter utama raya yang suaranya di isi oleh aktor starwars yaitu kelly marie tan, Dalam film tersebut diceritakan Pada suatu dunia fantasi Kumandra hiduplah manusia dan naga yang hidup bersama secara harmonis.

Tetapi ketika kekuatan jahat mengancam negeri itu para naga mengorbankan diri mereka untuk menyelamatkan umat manusia, karakter raya ini diambil dari budaya dan mitos di Asia Tenggara.
Dimana raya memiliki senuah misi mencari naga terakhir bernama Sisu yang misterius, Naga tersebut akan membawa pencerahan dan persatuan ke dunia, Tentu saja dalam melakukan pencarian tersebut raya dibantu oleh rekannya Tuk Tuk.
Di dalam perjalanan pencarian naga terakhir itu banyak sekali pertualangan yang akan dilalui raya dan rekannya, Raya and The Last Dragon ini dijadwalkan akan tmenjadi obat kerinduan akan film animasi Disney setelah Film Animasi Onward yang sudah masuk platform digital yang akan tayang 2021.