Industri kuliner kini semakin berinovasi dalam menyajikan ragam pilihan makanan untuk kebutuhan masyarakat, Mulai dari pilihan rasa hingga promo menariknya. Namun berbeda dengan salah satu cafe yang berada di area Kenjeran Surabaya yang menghadirkan konsep super hero didalam ruangan.
Selain itu food legacy juga memiliki ribuan action figure dengan berbagai ukuran sehingga konsep cafe ini terbilang cukup unik dan berbeda karena kita dapat melihat ribuan koleksi action figure serta konsep ruangan yang seperti super hero.
Food Legacy ini lebih mirip dengan museum karena imemiliki puluhan koleksi action figure berbagai ukuran. Selain itu, konsep ruangan di kafe ini juga dibuat mirip markas besar superhero dunia, Seperti ruangan meja, ruangan pertemuan hero hingga ornamen hero lainpun sangat detail
Bagi para pencinta super hero dan action figure sambil makan-makan bersama teman-teman atau rekan kerja untuk berkunjung ke Food Legacy untuk menjumpai semua koleksinya.