Suasana teriakan dan gemuru para penggemar yang telah menunggu salah satu konten creator yang telah rame diperbincangkan yaitu jaremepoli tampak dapat membuat Atrium Grandcity Surabaya menjadi penuh.
Antusiasme warga Surabaya yang begitu tinggi dalam Meet n Great untuk bertemu jeromepoli tak bisa dihindarkan, dengan terbuktinya lokasi atrium Grandcity yang rame menunggu kehadiran konten creator tersebut.
Ketika Jerome polin menyapa masyarakat surabaya, sambutan hangat serta teriakan gemuru lasung didapatkannya.
Diatas panggung ia memberikan pengetahuan tentang mata pelajaran matematika, yang mungkin bagi seorang ini pelajaran yang amat sulit.
Jerome Polin merupakan Youtuber asal Indonesia yang sedang menempuh kuliah Jurusan Matematika Terapan di Waseda University, Jepang yang telah mendapatkan beasiswa penuh untuk program sarjana di Negeri Sakura tersebut.
Jerome mengatakan kunci mahir dan menyukai matematika yaitu dengan cara selalu berlatih setiap hari dan konsisten kepada para penggemarnya.