Dalam Merayakan Hari Kemerdekan Sejumlah Tempat Makan Memiliki Daya Tarik Tersendiri Contohnya Saja Asi Tumpeng yang identik terbuat dari nasi putih atau nasi kuning. Namun Berbeda dengan hotel mercure surabaya menyajikan tumpeng unik perpaduan nasi putih dan nasi jagung dalam ukuran mini, untuk memperingati HUT ke-73 RI. Hotel Mercure ini menyajikan tumpeng nasi jagung dengan ayam bakar bumbu rendang serta lalapan komplit dan sayur terancam untuk berkreasi out of the box dalam memenuhi selera konsumen, dan mengangkat makanan Indonesia menuju internasional mengunakan bumbu rendang karena merupakan makanan paling enak versi pilihan pengunjung mancanegara dalam membuat sajian spesial ini, ayam diungkep selama 45 menit bersama bumbu rendang, kemudian dibakar Tak ketinggalan untuk mengeluarkan taste manis, Chef mengoleskan madu sebagai pengganti kecap , Rasa rendang kita hadirkan dalam menu ini, kita akan tonjolkan nasi jagung dari Madura, rendang dari Padang dan sayur terancam khas Jawa.
Selain keunikan dari menu ‘nusantara’ tersebut, nasi jagung juga mempunyai manfaat positif pada kesehatan, seperti sebagai salah satu sumber energi, mengatasi gangguang pencernaan, menjaga kekebalan tubuh, mencegah anemia dan lain sebagainya Begitu juga sayur terancam yang bahan dasarnya dari sayuran mentah, Menu ini Nasi Tumpeng hanya di banderol seharga Rp 95.000 nett/porsi.